Bacalah

Learning is forever

RSS Feed

Going where this year?

Archives for Web

Happy 3rd Birthday My Kandangbuaya!

0 Comments

Bulan ini, kandang saya tercinta ini genap berusia 3 tahun. Banyak suka duka yang saya tumpahkan disini. Banyak juga eksperimen yang saya lakukan disini, terutama waktu awal-awal punya kandang. Teman-teman yang dulu seangkatan melu ngandang, ada yang masih rutin ngandang, ada yang hanya kadang-kadang saja, dan ada juga yang sudah undur diri.

Kandang ini tempat saya bisa belajar menulis, dan belajar mengutarakan apa yang ada di dalam pikiran saya. Memang saya bukan seorang avid-blogger. Tetapi setidaknya ada sesuatu dari seorang topx666 yang dapat dilihat dari reflesi ketikan keyboard saya disini, yang tidak terlihat dari social media saya yang lain.

Kandang ini mencerminkan perjalanan saya, mulai dari awal 2010 yang sedang seneng-senengnya sama linux dan programming, kemudian merambat mulai seneng elektronika dan instrumentasi (biar nyambung sama kuliahnya, hehehe), kemudian gambaran lika-liku mencapai kelulusan dari kampus tercinta. Dan yang tidak berubah, tentu soal musik dan petualangan, yang saya akan selalu suka sampai kapanpun.

Untuk harapan memasuki tahun keempat ini, semoga jadi lebih rajin ngandang, dan memaksimalkan fasilitas dan fitur-fitur yang sudah disediakan oleh komandan kandang. Dan semoga ketika kelak nanti, ketika saya melihat kandang ini, Long live Kandangbuaya!

//
Filed under Web
Jan 20, 2013

Lagi-Lagi Ada yang Usil

0 Comments

Barusan email kebanjiran notifikasi peringatan dari wp-firewall di kandang.  Katanya sih

This may be a “Executable File Upload Attack.”

Dan kayaknya dia pake tool, soalnya bisa massal gini.

Yah untung aja serangan kali ini masih bisa diatasi oleh si firewall. Jadi buat temen2 sekalian, jangan ragu2 pasang WordPress Firewall di kandang kalian masing2. Lebih baik mencegah daripada mengobati. Sekian.

//
Jun 13, 2012

WordPress Anda ke Deface?

0 Comments

Beberapa hari yg lalu, ada dua kandang punya teman yg kena deface. Yaitu kandang punya Iwak dan Asri.

Nah waktu itu saya jadi inget, di tahun pertama kandang saya ini, saya juga pernah kena depes, tapi waktu itu gara2 kecerobohan saya masang root shell di kandang saya ini. Soalnya kalo di web UGM kan ada beberapa fitur PHP yg dimatikan, nah karena dasarnya saya penasaran, saya aplot deh di hostingan kandang. Bodohnya lagi, file root shell itu juga masih saya namain locus.php. Dan hasilnya kalo dicari pake mesin pencari root shell, kandang saya bisa dibukak dengan mudah.

Dan juga dasarnya saking cupunya saya waktu itu, saya mbenerinnya bingung. index.php nya wp-admin juga ikut kedepes soalnya. Akhirnya database saya drop semua, dan wordpressnya saya install ulang, postnya saya masukin satu persatu lagi. Makanya bisa dilihat di archives saya, pada bulan Juni 2010 ada 27 post, yg mana sangat tidak mungkin dilakukan oleh saya pada saat itu. hehehehe.

Kembali ke kandang nya temen yg barusan kena. Jadi saya ditwit sama Iwak, gimana caranya ngembaliin si kandang ke wujudnya semula.

Saya sebelumnya juga sempet baca2, pada dasarnya depes itu adalah murni kerjaan seekor lamer. Lamer ini cuma ngerubah index.php menjadi halaman yg menunjukkan bahwa dia sudah berhasil menguasai suatu web. Si lamer ini jarang yg bisa ngutek2 sistem sampai merusaknya. Ya memang sih ada beberapa perkecualian, ada beberapa defacer juga yg sebenarnya sudah pinter dan bisa menggunakan web yg berhasil dibobolnya untuk tujuan yg lebih mengerikan lagi. Tapi kayaknya bukan itu yg terjadi pada kandangnya Iwak, soalnya wp-admin nya gak ikut kedepes.

Waktu itu dicek di cpanel, di folder www nya emang index.php nya udah dirubah, plus ada root shell merk redshell.php. Nah kalo cuma kayak gini gak perlu sampai ngedrop database sama install ulang segala kayak yg saya lakukan 2 tahun lalu.

Cukup hapus index.php, trus bikin index.php lagi dengan isi kayak gini

http://phpxref.ftwr.co.uk/wordpress/index.php.source.txt

Kalopun index.php nya wp-admin juga ikut kena depes, ganti aja dengan yg kayak gini

http://phpxref.ftwr.co.uk/wordpress/wp-admin/index.php.source.txt

Trus jangan lupa shell yg dipake sama si lamer juga harus dihapus. Cari aja biasanya yg namanya aneh2 tapi kita merasa gak pernah aplot.

Jadi kalo semisal web, anda kena depes, terutama yg pake wordpress, jangan panik dulu, lakukan langkah pencegahan dengan jangan nginstall plugins sembarangan, selalu update ke versi wordpress yg terbaru. Dan apabila ternyata yg nyerang anda adalah seorang maniak yg sangat berpengalaman, serahkan semuanya pada ahlinya, biasanya perusahaanb hosting punya teknisi yg ngerti soal ginian.

Dan apabila ada yg mau menambahkan, silahkan tulis di form comment ya! Terima kasih! 😀

//
Filed under Web
Apr 26, 2012

Mahalnya Kreativitas

0 Comments

Barusan nemu yg beginian ndan.

http://www.chillingeffects.org/notice.cgi?sID=144394

Saking mahalnya harga kreativitas dan kerja keras dalam bentuk soft copy, pihak penciptanya sampai nyari link donlotan ilegal karyanya di berbagai situs/forum di internet, dan melaporkannya ke Google.

Akhirnya oleh Google, link2 tersebut dihapus dari daftar pencarian apabila ada yg nge-search menuju situs/forum tersebut.

Tapi itu di luar negeri. Nggak tau juga kalo disini.

//
Filed under My thoughts, Web
Feb 14, 2012

Python Url Shortener using Google URL Shortener API

0 Comments

Udah lama maen twitter, dan baru sekarang butuh url shortener, dan ini url shortner python memanfaatkan Google URL Shortener API. enjoy

import httplib, json
 
conn = httplib.HTTPSConnection('www.googleapis.com')
conn.connect();
 
url = raw_input("masukin urlnya \n")
short = '"'+url+'"'
 
body = '{"longUrl": %s}' % short 
header = {'content-type':'application/json'}
 
conn.request('POST', '/urlshortener/v1/url', body, headers)
 
response = json.loads(conn.getresponse().read())
 
print (response["id"])
//
Filed under Linux, Web
Jun 19, 2011

My First Python Script, search on People’s Twit

0 Comments
import urllib
import xml.dom.minidom as minidom
 
def printTweets(username):
    jumlah = 20
    timeline_xml = urllib.urlopen("http://api.twitter.com/1/statuses/user_timeline.xml?screen_name=%s&count=%s" % (username, jumlah))
    xml = minidom.parse(timeline_xml)
    status = xml.getElementsByTagName("text")
 
    for twit in status:
        mau_dicari = twit.childNodes[0].data
        mau_cari = mau_dicari.find(cari)
        if mau_cari != -1 :
            print "tweet:",twit.childNodes[0].data,"\n"
        else :
            pass
 
user = raw_input("masukkan nama user\n")
cari = raw_input("masukkan yang tweet ingin dicari\n")
printTweets(user)

Good for stalking, without additional libraries, just install python, and run it. Find on 200 latest twit (the current API limit). Big thank to Mas Bima dan Mas Glowing Mind.

nb. untuk sementara hanya berjalan pada Python 2.xx

//
Filed under Linux, Web
May 19, 2011

Software Project bagi beberapa orang

0 Comments

Just a joke. To our friends who are software (and hardware) developer. Enjoy 🙂

//
Filed under Linux, My thoughts, Web
Jan 4, 2011

How to make Google as Your default search engine in Linux Chromium

0 Comments

Chromium automatically saves a list of the search engines you’ve come across while browsing the Web. For example, if you visit http://www.youtube.com, the browser automatically detects and adds the YouTube search engine to the list of search engines that you can access from the address bar.

To manually add, edit, or remove search engines from the browser, follow these steps:

  1. Click the wrench icon wrench icon on the browser toolbar.
  2. Select Preferences.
  3. Click the Basics tab.
  4. Click Manage in the “Default search” section.

Use the buttons in the dialog to manage the search engines in the list. You’ll need to provide the following information for each search engine:

  • Name: Nickname for the search engine.
  • Keyword: A text shortcut for the search engine. Use the shortcut to do keyword searches.
  • URL: The web address for the search engine. Learn how to find this URL
    1. Go to the search engine you want to add.
    2. Do a search.
    3. Copy and paste the web address of the search results page into the URL field. Keep in mind that the URL for the search results page is different from the website URL. For example, while you’d go to http://www.google.com to access Google, the URL you’d add here is for the search results page, http://www.google.com/search?q=XYZ.
    4. Replace the search term in the URL with %s. To continue the Google search engine example, you’d end up with http://www.google.com/search?q=%s as your final search engine URL. When you type a search in the address bar, %s will automatically be replaced by your search term.
//
Filed under Linux, Web
Jan 3, 2011

Cara Membuat Avatar untuk WordPress

0 Comments

Beberapa hari ini saya cukup dikagetkan dengan blog saya yg kedatangan beberapa pengunjung sesama the Kandangers. Dan comment yg mereka tinggalkan menampilkan gambar karakter yg menarik. Saya pun tertarik. Setelah saya tanya2 ke temen2 kandangers, ternyata meraka pake Gravatar, yaitu buat menampilkan karakter kita dalam post atau comment di blog. Saat saya mencobanya di gravatar.com, ternyata gak seinstan yg saya bayangkan dan butuh beberpa step yg ahrus diperhatikan. Nah, gini ni caranya bikin gravatar :

1. Buka gravatar.com. Klik Sign Up
2. Masukkan email.
3. Buka email Anda untuk melihat link aktivasi.
4. Klik link aktivasi yang akan membuka jendela baru berupa isian data yang harus Anda isi :

Nickname : isi dengan nama Anda
Password : isi dengan password yang Anda inginkan (tidak perlu sama dengan password email)
Password (again) : isi dengan password yang sama, kalau sudah klik signup.

5. Klik add a new image (yang dilingkari warna merah)
6. Klik My computer’s hard drive (gambar diambil dari komputer)
7. Klik pilih berkas (cari gambar yang akan dijadikan gravatar), kalau sudah kemudian klik next
8. Atur ukuran gambar dengan meng-crop (menggeser dan menarik)
9. Jika sudah klik crop and finish
10. Memilih rating gravatar -> klik rated-G
11. Klik pada gambar yang sudah masuk kemudian klik confirm

Sampai disini gravatar yang Anda inginkan sudah jadi, silahkan berkomentar diblog manapun yang ada suka. Saran saya jangan lupa sertakan alamat email Anda setiap Anda berkomentar. Percayalah kalau wajah cantik dan ganteng Anda akan muncul… hehu…

Anda bisa juga membuat gravatar baru (lebih dari satu) dengan menggunakan alamat email lain yang Anda miliki. Caranya klik add a new email, langkah selanjutnya sama dengan membuat gravatar diatas. Apabila sudah selesai pastikan Anda logout. Anda bisa login kembali jika suatu saat nanti ingin merubah gravatar.

Dengan Gravatar, anda bisa meninggalkan karakter anda di c

//
Filed under Web
Jun 5, 2010

Kandang kembali online

0 Comments

Setelah sempat down beberapa saat kemaren, kandang kebanggaan kita bersama ini kembali onlen. Dan kabar gembiranya, account ftp nya uda bisa dipake. Hehehe

Sekian deh post kali ini. 🙂

//
Filed under My thoughts, Web
Jun 5, 2010